Saham LQ 45 merupakan salah satu indeks di Bursa Efek Indonesia (BEI). Daftar saham yang menjadi acuan penghitungan indeks LQ 45 di Bursa Efek Indonesia diperbaharui setiap 6 (enam bulan) sekali. Periode daftar saham yang masuk kedalam penghitungan indeks LQ-45 adalah Februari-Juli dan Agustus-Januari. Berikut daftar saham yang masuk kedalam penghitungan indeks LQ-45 berdasarkan periodenya.
Daftar saham LQ 45 Per Periode
Lihat juga :
Pengertian LQ 45
Pengertian selengkapnya tentang LQ 45 dapat dilihat disini.
► Kompas 100
► JII ( Jakarta Islamic Index )