Senin, 06 Oktober 2025. Analisis Teknikal NICL (PT. PAM Mineral Tbk.). Saham NICL dibeli di sesi 2 di harga 1125. Harga penutupan 1120 berada divawah harga rata-rata perdagangan harian 1134,57.
Analisis Teknikal NICL – Beli
Setting indikator teknikal
Menggunaman EMA-5 dan EMA-13
Grafik Mingguan
- EMA-5 berada diatas EMA-13
- Harga penutupan berada diatas EMA-5
- Harga menembus garis miring Resistance 1.
- Volume belum terlihat peningkatan yang signifikan
Grafik Harian
- Harga penutupam diatas EMA-5
- EMA-5 berada diatas EMA-10
- Harga penutupan ,EMA-5 dan EMA-10 sudah berurutan dengan benar dimana Harpa_Penutupan > EMA_5 > EMA_10.
- Harga penutupan sudah menembus garis miring Resistance 1.
- Volume harian masih lebih kecil dibandingkan hari sebelumnya. Belum terlihat peningkatan volume yang signifikan.
Grafik 1 jam
- Tren naik
- Harga diatas EMA-5 dan EMA-5 diatas EMA-10
- Harga hendak menembus garis miring Resistance 1.
Grafik 5 menit
- Tren naik
- Harga dibawah EMA-5
- Harga sudah menembus garis miring Resistance 1.
Ringkasan Kriteri Pembelian
| Waktu Pembelian | : | Sesi 2 |
| Harga Penutupan | : | Dibawah harga rata-rata harian |
| Grafi Mingguan | : | EMA-5 diatas EMA-10 dalam posisi rapat dan mulai divergen |
| Harga Penutupan sudah diatas MA-5 dan MA-10 | ||
| Harga sudah melewati Resisten 1 | ||
| Grafik Harian | : | EMA-5 diatas EMA-10 dalam posisi rapat dan mulai divergen |
| Harga Penutupan sudah diatas MA-5 dan MA-10 | ||
| Harga penutuan sudah melewati Resisten 1 | ||
| Volume masih lebih kecildibanding hari sebelumnya | ||
| Grafik 1 jam | : | Tren naik |
| Harga sudah melewati resisten 1 | ||
| Harga diatas EMA-5 dan diatas EMA-10 |
