JASICA diperkenalkan pada tanggal 2 Januari 1996 adalah klasifikasi industri dari perusahaan yang menjual saham di Bursa. Klasifikasi JASICA memiliki 9 sektor. Perusahaan sub sektor alas kaki merupakan perusahaan manufaktur yaitu perusahaan industri pengolahan yang mengolah bahan baku menjadi barang setengah jadi atau barang jadi. Perusahaan manufaktur identik dengan pabrik yang mengaplikasikan mesin-mesin, peralatan, teknik rekayasa dan tenaga kerja. Istilah ini bisa digunakan untuk aktivitas manusia mulai dari kerajinan tangan sampai ke produksi dengan teknologi tinggi. Namun demikian, istilah ini lebih sering digunakan untuk dunia industri, di mana bahan baku diubah menjadi barang jadi dalam skala besar. Berikut Daftar perusahaan manufaktur sektor aneka industri, sub sektor alas kaki yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia ( BEI ).
Per tanggal 25 Januari 2021, Bursa Efek Indonesia menerapkan klasifikasi baru. Update dari halaman ini ada di sektor saham IDX-IC.
Sub sektor alas kaki ( kode sektor 44 )
Perusahaan manufaktur (B), Sektor Aneka Industri (4), Sub sektor alas kaki (44)
No | Kode Saham | Nama Emiten | Tanggal IPO | Saham Syariah |
---|---|---|---|---|
1 | BATA | Sepatu Bata Tbk | 24-Mar-1982 | ✔ |
2 | BIMA | Primarindo Asia Infrastructure Tbk dh Bintang Kharisma Tbk | 30-Agu-1994 | ☓ |
( diperbaharui 25-Jan-2021 )
Catatan penting lainnya terkait :
( diperbaharui 25-Jan-2021 )
Link download laporan keuangan & tahunan perusahaan alas kaki
Daftar emiten selengkapnya (urut abjad)