Laporan keuangan PT London Sumatera Plantation (LSIP) kuartal 2 (semester 1) tahun 2010: berhasil meningkatkan kinerja laba bersih 45.71% di 2010 Semester 1

PT PP London Sumatera Tbk (LSIP) mencatat laba bersih Rp 417,77 miliar hingga semester-I 2010 atau meningkat 45,71% dibandingkan periode sebelumnya tahun lalu, Rp 286,701 miliar. Peningkatan penjualan dan terpangkasnya bebanlah yang menyebabkan laba LSIP meningkat. Penjualan perseroan tercatat meningkat 8,29% dari Rp 1,446 triliun menjadi Rp 1,566 triliun di semester-I 2010. Beban penjualan juga berkurang Rp 28,12 miliar dari Rp 844,166 miliar pada periode tahun 2009, menjadi Rp 816,04 miliar.
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

0 Comments
Newest
Oldest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments