Saham baru yang akan meramaikan bursa

Bursa Efek Indonesia semakin bergairah.  Setelah beberapa perusahaan mendaftarkan sahamnya (IPO) di Bursa Efek Indonesia, bulan ini akan kembali mencatatkan diri 4 saham baru.

Nama SahamKode SahamTanggal Listing
PT Indo Straits TbkPTIS12 Juli 2011
PT Alkindo Naratama TbkALDO12 Juli 2011
PT Sidomulyo Selaras TbkSDMU12 Juli 2011
PT Star Petrochem TbkSTAR13 Juli 2011
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

0 Comments
Newest
Oldest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments