Stock split saham ROTI (Nippon Indosari) 1:5

Stock split saham ROTI

PT Nippon Indosari Tbk akan melaksanakan stock split saham ROTI.  Sesuai dengan pengumuman  dari Kustodian Sentral Efek Indonesia No: KSEI-26900/JKS/1113 tanggal 15 November 2013,  jadwal stock split (pemecahan nominal saham) adalah sebagai berikut :

  • Emiten : NIPPON INDOSARI CORPINDO, PT
  • Kode dan Nama Saham : ROTI – NIPPON INDOSARI CORPINDO Tbk
  • Kode ISIN Saham Lama : ID1000115603 (Nilai Nominal Lama Rp. 100,-)
  • Kode ISIN Saham Baru : ID1000129703 (Nilai Nominal Baru Rp. 20,-)

Rasio Pemecahan Nilai Nominal Saham (Stock Split) dengan Nilai Nominal Lama Rp 100,- persaham menjadi

Nominal baru Rp 20,- per saham. Rasio pemecahan unit saham = 1:5

NoKegiatanTanggal
1Akhir perdagangan saham dengan Nilai Nominal Lama (Nominal Rp 100,- per saham) di Pasar Reguler dan Pasar Negosiasi28 November 2013
2Mulai perdagangan saham dengan Nilai Nominal Baru (Nominal Rp 20,- per saham) di Pasar Reguler dan Pasar Negosiasi29 November 2013
3Tanggal terakhir peny elesaian transaksi saham dengan Nilai Nominal Lama Rp 100,- Tanggal Pencatatan (Recording Date)3 Desember 2013
4Tanggal distribusi saham dengan Nilai Nominal Baru Rp 20,- Awal perdagangan saham di Pasar Tunai dengan Nilai Nominal Baru Rp 20,- per saham. Tanggal dimulainy a peny elesaian transaksi saham dengan Nilai Nominal Baru Rp 20,- per saham.4 Desember 2013
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

2 Comments
Newest
Oldest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
pujiastuti
pujiastuti
10 years ago

mas saya mau konsultasi mengenai tugas ahir saya tentang right issue pada perusahaan perbankan. apakah right issue bisa memperbaiki kinerja keuangan bank tersebut.. mohon bantuan pencerahaan ya mas

saham
11 years ago

terimakasih informasinya bermanfaat