Sub sektor kimia di BEI (kode JASICA 34)

JASICA diperkenalkan pada tanggal 2 Januari 1996 adalah klasifikasi industri dari perusahaan yang menjual saham di Bursa. Klasifikasi JASICA memiliki 9 sektor. Perusahaan sub sektor kimia merupakan perusahaan manufaktur yaitu perusahaan industri pengolahan yang mengolah bahan baku menjadi barang setengah jadi atau barang jadi. Perusahaan manufaktur identik dengan pabrik yang mengaplikasikan mesin-mesin, peralatan, teknik rekayasa dan tenaga kerja. Istilah ini bisa digunakan untuk aktivitas manusia mulai dari kerajinan tangan sampai ke produksi dengan teknologi tinggi. Namun demikian, istilah ini lebih sering digunakan untuk dunia industri, di mana bahan baku diubah menjadi barang jadi dalam skala besar. Berikut Daftar perusahaan manufaktur sektor industri dasar dan kimia sub sektor kimia yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia ( BEI ).

Per tanggal 25 Januari 2021, Bursa Efek Indonesia menerapkan klasifikasi baru. Update dari halaman ini ada di sektor saham IDX-IC.

JASICA-Klasifikasi Sektor Industri-SahamU-02

Sub sektor  kimia ( kode sektor 34 )

Perusahaan manufaktur (B), Sektor Industri Dasar dan Kimia (3), Sub sektor kimia (34)

NoKode
Saham
Nama
Emiten
Tanggal
IPO
Saham
Syariah
1AGIIAneka Gas Industri Tbk28-Sep-2016?
2BRPTBarito Pasific Tbk01-Okt-1993
3BUDIBudi Starch & Sweetener Tbk.
d.h Budi Acid Jaya Tbk.
08-Mei-1995
4DPNSDuta Pertiwi Nusantara Tbk.08-Agu-1990
5EKADEkadharma International Tbk.14-Agu-1990
6ETWAEterindo Wahanatama Tbk.16-Mei-1997
7INCIIntan Wijaya International Tbk.24-Jul-1990
8MDKIEmdeki Utama Tbk25-Sep-2017?
9MOLIMadusari Murni Indah Tbk.30 Ags 2018?
10SRSNIndo Acitama Tbk.
d.h Sarasa Nugraha Tbk.
11-Jan-1993
11TPIAChandra Asri Petrochemical Tbk.26-Mei-2008
12UNICUnggul Indah Cahaya Tbk.06-Nop-1989

Catatan:

03-Jul-2017 | SOBI delisting

Sub sektor kimia diperbaharui 25-Jan-2021 )

Sektor Industri Dasar dan Kimia lainnya :

Link download laporan keuangan & tahunan perusahaan kimia

Daftar emiten selengkapnya (urut abjad)

Daftar Sektor

5 1 vote
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

2 Comments
Newest
Oldest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Naftalia Malkisua Nainggolan
Naftalia Malkisua Nainggolan
6 years ago

selamat sore , saya sedang menempuh tugasa akhir dan memerlukan data perusahaan yang megelurakan sustainability report, adakah rekan-rekan tahu, website tertentu untuk mengaksesnya?

novi chandra
novi chandra
11 years ago

Mohon info tentang agenda RUPS PT INCI donk,,
thanks